Tata Cara Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun 2021
Minggu, 27 Juni 2021 23:58 WIB
0 Komentar
398
Tata Cara Pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun 2021, yaitu:
- Mengakses laman https://ppdb2021.riau.go.id/
- Melihat dan mengunduh persyaratan yang akan diupload
- Memilih kabupaten Kampar
- Memilih jalur pendaftaran
- Mengisi data diri dan mengupload dokumen
- Mencetak bukti pendaftaran yang terkirim pada email saat selesai mendaftar
- Memantau hasil verifikasi dokumen yang diunggah
- Melihat perangkingan disekolah tujuan
- Jika tidak masuk perangkingan, dapat mendaftar lagi dengan memilih jalur yang berbeda pada sekolah yang sama atau mendaftar di sekolah yang berbeda (dapat dilakukan satu kali setelah pendaftaran yang pertama)
- Jika lulus perangkingan, maka melakukan pendaftaran ulang ke sekolah
Komentar (0)